Cara Membuat Pendingin Ice Cream Sendiri
Cara membuat Pendingin Ice Cream Sendiri
BAHAN → 1. Siapkan Es Batu Balokan ( secukupnya )
→ 2. Siapkan Garam krosok ( secukupnya )
→ 3. Box Gabus Atau Panci
CARA MEMBUAT 1. Pecahkanbes batu hingga menjadi butiran kecil
2. Campurkan Garam krosok ke dalam gempuran es batu
3. Aduk sampai rata
4. Masuk kan ice cream beserta kemasannya kedalam Panci
5. Berikan campuran batu es dan garam tadi di bagian bawah dan samping ice cream
Solusi lainnya adalah menggunakan Batu balok yang terdapat di minimarket dengan ciri ciri warna putih susu. itu bisa di gunakan tanpa garam sedikit pun
Terima kasih sudah melihat dan membaca Cara Membuat Pendingin Ice Cream Sendiri
Created at 2017-04-26 01:08:02 by:Admin
Back to posts